50 Kg Cabai Ketahanan Pangan Desa Renah Semanek Berhasil Di Panen

Warnabengkulu.co.id//Bengkulu Tengah – Pemerintah Desa Renah Semanek Kecamatan Karang Tinggi Kabupaten Bengkulu Tengah (Benteng) memilih ketahanan pangan kebunku yakni tanaman cabai. Pemilihan ketahanan pangan kebunku ini dengan tujuan agar bisa menikmati hasil kebun sendiri. Alhasil 50kg cabai berhasil di panen.

Kades Renah Semanek , Ismail Bakaria mengatakan 50Kg cabai berhasil dipanen. Cabai dari program ketahanan pangan dengan bibit yang baik menghasilkan cabai yang bagus.
Untuk ukuran lahan cabai kurang lebih 1/2ha Cabai dipilih karena penanamannya dinilai bisa menghasilkan untuk masyarakat Desa Renah Semanek.

‘’masyarakat dapat menikmati hasil panen. Ketahanan pangan cabai ini dibagikan kemasyarakat,’’ ungkap Ismail.(Btg)

Related Articles

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Stay Connected

0FansSuka
3,911PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img
- Advertisement -spot_img

Latest Articles

error: Content is protected !!